Program Orang Tua Asuh (ORTA) Yatim
Adalah program mengajak para donatur untuk menjadi orangtua asuh bagi anak yatim dhuafa binaan Rumah Yatim agar terpenuhinya kebutuhan basic life setiap anak baik di bidang pendidikan, kesehatan, pangan maupun kebutuhan pengembangan skillnya sesuai program Kemandirian Yatim.
OTA (Orang Tua Asuh) adalah sebuah Program Kebaikan yang bertujuan untuk memberikan beasiswa pendidikan anak yatim dan duafa di Indonesia, melalui donasi rutin yang diberikan oleh Calon Orang Tua Asuh sebesar Rp375.000 sd 600.000 /bulan.
Di mana para calon Orang Tua Asuh diharapkan dapat berkomitmen memberikan dana beasiswa pendidikan selama satu tahun kepada calon Anak Asuh.